You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Sandi akan Mengkaji Keberadaan Loksem di Bawah FO
.
photo Reza Hapiz - Beritajakarta.id

Keberadaan Loksem di Bawah Flyover Bakal Dikaji Ulang

Kita nggak bisa menerjemahkannya patah-patah

Wakil Gubernur DKI Jakarta, Sandiaga Uno, akan mengkaji ulang keberadaan seluruh lokasi sementara (loksem) pedagang kaki lima (PKL) yang berada di bawah flyover. 

Gubernur Larang Foto Anies-Sandi Dipasang di Spanduk Pemprov

"Kita akan kaji ulang. Kita nggak bisa menerjemahkannya patah-patah," katanya, Jumat (27/10).

Dijelaskan Sandi, keberadaan loksem idealnya memberikan solusi bagi semua pihak dan tidak menyebabkan persoalan baru. Karenanya, dia berencana melakukan kunjungan ke sejumlah loksem yang kerap dikeluhkan warga agar memiliki gambaran utuh untuk melakukan evaluasi keberadaan loksem satu per satu.

"Kita ingin kunjungan dalam waktu dekat. Setiap lokasi kita harus lihat, jadi wali kota harus selesaikan case by case," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Besok, Festival Urban Farming Kembali Digelar

    access_time09-07-2025 remove_red_eye2363 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Genangan di Kecamatan Penjaringan Cepat Ditangani

    access_time07-07-2025 remove_red_eye1662 personAnita Karyati
  3. Pimpinan Operator dan Mitra Diajak Merasakan Layanan Transjakarta

    access_time10-07-2025 remove_red_eye1152 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Pramono Komitmen Prioritaskan Tiga Isu Keluarga

    access_time06-07-2025 remove_red_eye814 personBudhi Firmansyah Surapati
  5. Transjakarta Didorong Kembangkan Layanan Strategis

    access_time11-07-2025 remove_red_eye767 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik