You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
DKI Siaga Dampak Naiknya Permukaan Air Laut
.
photo Reza Hapiz - Beritajakarta.id

Pemprov DKI Antisipasi Dampak Naiknya Permukaan Air Laut

Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan mengatakan, genangan rob akibat limpasan air laut di sejumlah wilayah di Jakarta Utara, sudah tertangani. Meski begitu, pihaknya masih akan mewaspadai kondisi ekstrem hingga dua hari ke depan.

Dua hari ini statusnya siaga. Selama 24 jam siap, sambil kita berharap mudah-mudahan tidak ada bencana

"Yang kemarin Alhamdulillah pukul 16.00 sudah tertangani, sudah kering lagi. Tapi kita akan siap terus, terutama sampai dua hari ke depan," katanya, Rabu (6/12).

DKI Fokus Tangani Banjir Rob di Jakut

Dijelaskan Anies, permukaan air laut diprediksi bakal terus meningkat hingga dua hari ke depan. Setelahnya, permukaan air baru kembali menurun. 

Karena itu, selama dua hari ke depan pihaknya akan terus memantau perkembangan situasi. Sedangkan kondisi pompa, dipastikannya saat seluruhnya dalam kondisi siaga.

"Jadi dua hari ini statusnya siaga. Selama 24 jam siap, sambil kita berharap mudah-mudahan tidak ada bencana," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Wakil Ketua Komisi A Sambut Positif Program Pemutihan Ijazah

    access_time01-05-2025 remove_red_eye1953 personFakhrizal Fakhri
  2. Ingub No 6/2025 Efektif Bentuk Kebiasaan Baru Gunakan Transportasi Umum

    access_time30-04-2025 remove_red_eye1729 personFakhrizal Fakhri
  3. DPRD DKI Ingatkan Warga Waspada Informasi Palsu Rekrutmen PPSU

    access_time30-04-2025 remove_red_eye1636 personFakhrizal Fakhri
  4. DPRD DKI Adakan Fit and Proper Test Calon Wali Kota dan Pejabat Tinggi

    access_time02-05-2025 remove_red_eye1560 personFakhrizal Fakhri
  5. Legislator Dorong Perluasan Aturan ASN DKI Gunakan Transportasi Umum

    access_time01-05-2025 remove_red_eye1364 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik