You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Puluhan Sopir Bus AKAP Tes Urine di Terminal Kalideres J
.
photo Folmer - Beritajakarta.id

21 Sopir Bus AKAP Jalani Tes Urine di Terminal Kalideres

Pemeriksaan urine ini akan digelar secara bertahap hingga menjelang Natal dan Tahun Baru

Dinas Perhubungan (Dishub) bersama Badan Narkotika Nasional (BNN) DKI Jakarta, melakukan tes urine terhadap 21 pengemudi bus Antar Kota Antar Provinsi (AKAP) di Terminal Kalideres, Jakarta Barat, Senin (18/12).

Rawa Buaya Bakal Jadi Terminal Tipe A Berkonsep TOD

Kasatpel Bus Luar Kota Terminal Kalideres, Revi Zulkarnaen mengatakan, kegiatan ini untuk memberikan rasa aman dan nyaman bagi penumpang yang akan mudik keluar kota menjelang Natal dan Tahun Baru. 

"Hasil tes sebanyak 21 sopir bus dinyatakan negatif sehingga mereka diperbolehkan mengemudikan kendaraan," ujarnya. 

Revi mengungkapkan, pemeriksaan tes urine memastikan sopir bus dalam kondisi sehat serta tidak tidak dalam pengaruh narkoba atau obat terlarang lainnya.  

"Pemeriksaan urine ini akan digelar secara bertahap hingga menjelang Natal dan Tahun Baru," tandasnya. 

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Tiga ASN Berprestasi Pemprov DKI Terima Penghargaan dari Gubernur

    access_time07-05-2025 remove_red_eye4536 personDessy Suciati
  2. Rano Ajak PPSU dan Petugas Gulkarmat Nobar Film

    access_time08-05-2025 remove_red_eye1396 personBudhi Firmansyah Surapati
  3. Pemprov DKI-Kabupaten Karawang Perkuat Kerja Sama Pangan

    access_time06-05-2025 remove_red_eye1324 personDessy Suciati
  4. Dilantik Jadi Kadiskominfotik, Budi Awaluddin Naik Transjakarta ke Balai Kota

    access_time07-05-2025 remove_red_eye1290 personFolmer
  5. Legislator Dukung Pembangunan Rusun Rorotan

    access_time10-05-2025 remove_red_eye880 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik