You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Anies Tinjau persiapan Panggung di Monas
.
photo Oki Akbar - Beritajakarta.id

Sandi Tinjau Pembangunan Flyover Pancoran

Wakil Gubernur (Wagub) DKI Jakarta, Sandiaga Uno hari ini melakukan peninjauan langsung ke lokasi proyek pembangunan Flyover Pancoran, Jakarta Selatan.

Jadi meski ini sudah tersambung,  tapi sebelah kiri-kanan, pagarnya itu belum selesai

Pantauan Beritajakarta di lokasi, Sandi tampak serius mengamati setiap bagian dari jembatan layang yang memiliki panjang 740 meter dengan lebar 9 meter itu.

Setelah itu, ia mendapat penjelasan jika penyelesaian proyek ini meleset dari target yang harusnya rampung seluruhnya pada 31 Desember besok.

Pekerjaan Fly Over, Jalan di Perempatan Pancoran Ditutup Pukul 23.00-04.00

"Jadi meski ini sudah tersambung, tapi sebelah kiri-kanan, pagarnya itu belum selesai. Dan tiang lampu penerangan juga belum terpasang," ujarnya di lokasi,  Sabtu (30/12).

Ia mengutarakan, berdasarkan keterangan kontraktor, proyek flyover ini baru bisa selesai pada 15 Januari 2018 mendatang. Kontraktor masih membutuhkan waktu untuk memasang penerangan dan beton pembatas flyover yang baru selesai 90 persen. 

"Saya minta 15 Januari itu sudah bisa langsung dipakai. Jangan harus nunggu lagi keputusan pengecekan dan lain-lain," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pj Gubernur Teguh Pastikan Jakarta Aman, Stabil dan Terkendali

    access_time20-11-2024 remove_red_eye1088 personFolmer
  2. Buka 35.000 Lowongan Kerja, Pj Gubernur Teguh Resmikan Jaknaker Expo 2024

    access_time21-11-2024 remove_red_eye1059 personFolmer
  3. Personel Gabungan Turunkan APK Pilkada di Jaktim

    access_time24-11-2024 remove_red_eye1039 personNurito
  4. PT JIEP Tanam 2.400 Bibit Pohon Asoka

    access_time23-11-2024 remove_red_eye937 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Jakarta Hari Ini Berawan Hingga Diguyur Hujan

    access_time23-11-2024 remove_red_eye935 personTiyo Surya Sakti