You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Wali Kota Jakut Tinjau Kawasan Danau Sunter
.
photo Nurito - Beritajakarta.id

Wali Kota Jakut Tinjau Kawasan Danau Sunter

Wali Kota Jakarta Utara melakukan peninjauan ke Danau Sunter, Tanjung Priok sebagai persiapan jelang Festival Danau Sunter pada Februari mendatang.

Kita lihat sekarang masih banyak yang harus dibenahi. Misalnya ada bangunan tidak layak, dan pemancingan ikan yang belum rapi

"Kita lihat sekarang masih banyak yang harus dibenahi," ujar Murad, usai berkeliling kawasan Danau Sunter, Kamis (4/1).

Dikatakan Murad, Danau Sunter bukan hanya dipersiapkan untuk festival Februari nanti. Lebih jauh, pihaknya akan menjadikan kawasan Danau Sunter sebagai objek wisata.

Hari Minggu, Arus Lalin Jl Danau Sunter Selatan Dialihkan

"Danau Sunter ini perlu ditata sedemikian rupa supaya menarik. Karena ini bisa menjadi objek wisata, sarana olahraga, kuliner hingga tempat mancing yang mengasyikan bagi warga," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. 30 Pohon Tabebuya Ditanam di Jalan Karet Pasar Baru Timur 2

    access_time17-01-2025 remove_red_eye1568 personBudhi Firmansyah Surapati
  2. 411.161 Wisatawan Kunjungi Kepulauan Seribu di Tahun 2024

    access_time18-01-2025 remove_red_eye1562 personAnita Karyati
  3. Petugas Padamkan Kebakaran di Mangga Besar XIII

    access_time21-01-2025 remove_red_eye1385 personBudhi Firmansyah Surapati
  4. Dinas PPAPP Perkuat Pencegahan Pelecehan Seksual di Transportasi Publik

    access_time20-01-2025 remove_red_eye1266 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Pelaku UMKM di Pulau Tidung Bisa Segera Gunakan Loksem KS 02

    access_time17-01-2025 remove_red_eye924 personAnita Karyati