You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 510 APAR Dibagikan ke Warga Kelurahan Pulau Panggang
.
photo Rudi Hermawan - Beritajakarta.id

510 APAR Dibagikan ke Warga Kelurahan Pulau Panggang

Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Gulkarmat) Jakarta Utara dan Kepulauan Seribu membagikan 510 alat pemadam api ringan (APAR) kepada warga di Kelurahan Pulau Panggang serta Pulau Pramuka.

Rinciannya untuk Pulau Panggang 351 dan Pulau Pramuka 159. Tabungnya berisi 3,5 kilogram

Kepala Seksi Gulkarmat Sektor VII Pulau Karya, Nugroho Dwiutomo mengatakan, pendistribusian tabung APAR ke rumah-rumah warga ini merupakan hasil musyawarah rencana pembangunan (Musrenbang) 2016 yang terealisasi tahun ini.

"Rinciannya untuk Pulau Panggang 351 dan Pulau Pramuka 159. Tabungnya berisi 3,5 kilogram," kata Nugroho, Senin (8/1)

Sudin Gulkarmat Jaksel Distribusikan 20 APAR di 10 RPTRA Kecamatan Pasar Minggu

Ia menambahkan, pihaknya juga akan melakukan sosialisasi dan pelatihan kepada warga yang mendapatkan APAR. Sehingga dalam penggunaannya bisa sesuai dengan prosedur.

"Kami berikan dengan cara door to door dan langsung dipraktikkan bagaimana cara penggunaan APAR yang baik dan benar," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4312 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1851 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1789 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1658 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1627 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik