You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Rapat Pimpinan Fraksi dan PD Pasar Jaya Bahas Raperda Pengelolaan Pasar
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

DPRD Setujui Pasal Raperda Pengembangan Usaha Pasar Jaya

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) DKI Jakarta hari ini kembali membahas Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang Pengelolaan dan Pengembangan Usaha PD Pasar Jaya.

Semua fraksi sudah setuju pasal per pasalnya. Tinggal tunggu pengesahan di rapat paripurna

"Semua fraksi sudah setuju pasal per pasalnya. Tinggal tunggu pengesahan di rapat paripurna," ujar Mohammad Taufik, Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta, Senin (12/2).

Sementara itu, Direktur Utama (Dirut) PD Pasar Jaya, Arif Nasrudin mengatakan, setelah disetujui fraksi dewan, raperda ini akan dikembalikan ke Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) untuk diproses lebih lanjut sebelum diserahkan ke gubernur.

DPRD Rampungkan Pasal Raperda Pengembangan Usaha Pasar Jaya

"Aturannya sangat detil dari mulai kemitraan, pengelolaan hingga stabilisasi bahan pokok. Semoga ini menjadikan kami lebih leluasa dalam melakukan perbaikan-perbaikan," harapnya.

Ia menambahkan, dengan adanya payung hukum ini, pihaknya akan lebih siap berinovasi. Baik dalam hal pengelolaan pasar tradisional dan modern maupun pembangunan inftrastukruktur di atas pasar milik PD Pasar Jaya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2142 personTiyo Surya Sakti
  2. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1256 personTiyo Surya Sakti
  3. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1208 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. DPRD-Kanwil Kemenag DKI Bahas Sekolah Madrasah Gratis

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1064 personDessy Suciati
  5. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye972 personDessy Suciati