You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Dewan Menilai Perpanjangan Kerjasama Suplai Air Bersih Sudah Tepat
.
photo doc - Beritajakarta.id

Dewan Dukung Pemprov Perpanjang Kontrak Air Bersih

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) DKI Jakarta mendukung langkah Pemerintah Provinsi (Pemprov) memperpanjang kontrak kerja sama terkait suplai air bersama dengan Pemerintah Kabupaten (Pemkab)Tanggerang, hari ini.

Urusan air tidak bisa parsial. Harus terintegrasi semua karena air sangat vital

"Urusan air tidak bisa parsial. Harus terintegrasi semua karena air sangat vital. Seluruh kalangan harus bisa mengaksesnya," ujar Yuke Yurike, anggota Komisi B DPRD DKI Jakarta, Selasa (13/2).

Menurut Yuke, meski beberapa wilayah sudah tersambung pipa air bersih, masih ada sejumlah warga yang kekurangan pasokan air.

Pemprov DKI-Pemkab Tangerang Sepakati Kerja Sama Penyediaan Air Minum

"Kami nilai kerja sama ini baik untuk memastikan pasokan air bersih di DKI Jakarta terjamin," katanya.

Sementara itu, Sekretaris Komisi B DPRD DKI Jakarta, Darussalam mengakui perpanjangan kerja sama seperti ini diperlukan untuk menjamin sumber air bersih bagi warga aman.

"Harapannya ke depan, Jakarta harus memiliki waduk seperti Tanggerang agar tidak bergantung kepada daerah penyangga," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Salip Jatim, Jakarta Pimpin Perolehan Medali Emas PON XXI

    access_time14-09-2024 remove_red_eye1223 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Klasemen Sementara PON XXI, Jakarta Terus Bayangi Jawa Timur

    access_time13-09-2024 remove_red_eye1121 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Warga Serbu Pasar Murah di Kelurahan Dukuh

    access_time18-09-2024 remove_red_eye1051 personNurito
  4. Ini Penerima DTKJ Award 2024

    access_time19-09-2024 remove_red_eye1020 personTiyo Surya Sakti
  5. Kalahkan Juara Bertahan, Atlet Tarung Derajat Fariuddin Ishafahani Raih Emas di PON XXI

    access_time19-09-2024 remove_red_eye949 personAldi Geri Lumban Tobing