You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Disparbud DKI evaluasi instalasi listrik di setiap museum
.
photo Adriana Megawati - Beritajakarta.id

Disparbud DKI Evaluasi Instalasi Listrik Museum

Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) DKI Jakarta tengah mengevaluasi instalasi listrik di museum-museum yang dikelola Pemprov DKI Jakarta.

Instalasi listriknya kami evaluasi. Jika ditemukan kerusakan langsung diperbaiki

"Instalasi listriknya kami evaluasi. Jika ditemukan kerusakan langsung diperbaiki," ujar Estu Utami, Kepala Unit Pengelola Museum Seni Jakarta, Kamis (22/2).

Ia menambahkan, evaluasi tersebut dilakukan untuk meminimalisir terjadinya bencana kebakaran akibat korsleting listrik.

Sandi: Antusias Warga Ikut OK OCE Tinggi

"Sebab, rata-rata museum di DKI menggunakan bangunan cagar budaya yang instalasi listriknya perlu dievaluasi dan diperbaiki kembali," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Jakarta Hari Ini Cerah Berawan Hingga Hujan Ringan

    access_time08-11-2024 remove_red_eye4124 personTiyo Surya Sakti
  2. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2578 personTiyo Surya Sakti
  3. Pembangunan LRT Jakarta Fase 1B Raih Rekor MURI

    access_time07-11-2024 remove_red_eye971 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Legislator DPRD DKI Dukung Penyediaan Hunian Layak Terjangkau

    access_time05-11-2024 remove_red_eye956 personDessy Suciati
  5. 381 Pengawas TPS se-Kecamatan Cipayung Dikukuhkan

    access_time03-11-2024 remove_red_eye880 personTiyo Surya Sakti