You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Peringati Hari Perempuan, Dufan dan Ocean Dream Samudera Berikan Harga Khusus
.
photo Wuri Setyaningsih - Beritajakarta.id

Hari Perempuan Internasional, Ancol Berikan Harga Khusus

Peringati Hari Perempuan Internasional, PT Pembangunan Jaya Ancol memberikan harga khusus bagi perempuan untuk masuk Dunia Fantasi (Dufan).

Harga khusus ini berlaku dari tanggal 1 sampai 31 Maret 2018. Ini merupakan kado spesial yang kami berikan bagi pengunjung perempuan

Direktur Rekreasi Taman Impian Jaya Ancol, Teuku Sahir Syahali mengatakan, selain harga khusus masuk Dufan, PT Pembangunan Jaya Ancol juga memberikan harga khusus bagi perempuan untuk masuk Ocean Dream Samudra Ancol.

"Harga khusus ini berlaku dari tanggal 1 sampai 31 Maret 2018. Ini merupakan kado spesial yang kami berikan bagi pengunjung perempuan," ujarnya, Kamis (8/03).

Khusus Pengunjung Perempuan, Masuk Dufan Diskon 50 Persen

Teuku menjelaskan, jika pada hari biasa, tiket masuk Dufan dibanderol Rp 200 ribu maka dengan pemberian harga khusus menjadi Rp 110 ribu. Sedangkan untuk tiket masuk weekend dari harga Rp 295 menjadi Rp 160 ribu. Untuk Ocean Dream Samudra pada hari biasa dari Rp 95 ribu menjadi 45 ribu, dan weekend dari Rp 130 ribu menjadi Rp 65 ribu.

"Selain itu, bagi pengunjung perempuan yang membawa anak tidak perlu khawatir karena kini tersedia arena bermain khusus anak di bawah 12 tahun yaitu Dream Playground yang dapat ditemui di kawasan indoor Dufan," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI Kembali Raih Penghargaan dari Kemendag

    access_time18-11-2024 remove_red_eye3654 personFolmer
  2. Camat Duren Sawit Sosialisasikan Pilkada di KBT

    access_time16-11-2024 remove_red_eye1056 personNurito
  3. Pj Gubernur Teguh Pastikan Jakarta Aman, Stabil dan Terkendali

    access_time20-11-2024 remove_red_eye897 personFolmer
  4. Derai Hujan Masih Membasahi Jakarta Hari Ini

    access_time17-11-2024 remove_red_eye888 personTiyo Surya Sakti
  5. Hujan Ringan Basahi Jakarta di Akhir Pekan

    access_time16-11-2024 remove_red_eye849 personNurito