You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Pengangkutan Sampah di Muara Angke Sudah 90 Persen
.
photo doc - Beritajakarta.id

Pengangkutan Sampah di Muara Angke Sudah 90 Persen

Pengangkutan sampah yang ada di sekitar Hutan Mangrove Muara Angke, Kelurahan Pluit, Penjaringan, Jakarta Utara hingga kini sudah mencapai 90 persen atau 116 ton. Ditargetkan pembersihan selesai Minggu (25/3) besok. 

Sampai saat ini sudah 116 ton sampah yang telah diangkut

"Sampai saat ini sudah 116 ton sampah yang telah diangkut," kata Yusen Hardiman, Kasudin Lingkungan Hidup Kepulauan Seribu, Sabtu (24/3).

Ia menambahkan, proses pembersihan sampah ini juga melibatkan instansi terkait serta mengerahkan dua unit alat berat. Sehingga proses pengangkutan sampah dapat bisa diselesaikan dengan cepat.

100 Ton Sampah Sudah Diangkut dari Muara Angke

"Saat ini sudah 90 persen. Hari ini petugas masih membersihkan. Ditargetkan besok selesai," tandasnya. 

Seperti diketahui, pembersihannya sejak Sabtu (17/3) lalu.

Rencananya setelah sampah telah terangkut lokasi tersebut akan dilakukan penanaman mangrove.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4266 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1820 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1616 personAnita Karyati
  4. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1604 personFakhrizal Fakhri
  5. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1569 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik