You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Wali Kota Jakbar Pimpin Upacara Peringatan Hardiknas
.
photo Folmer - Beritajakarta.id

Wali Kota Jakbar Pimpin Upacara Peringatan Hardiknas

Wali Kota Jakarta Barat, Anas Efendi, memimpin upacara peringatan Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) 2018 di halaman Kantor Wali Kota, Selasa (2/5). 

Kita perlu merenung sejenak untuk menengok ke belakang dan selanjutnya bergegas melangkah ke depan guna mencapai cita - cita masa depan pendidikan nasional yang didambakan

Anas Efendi  mengatakan, Hardiknas menjadi momentum untuk melakukan refleksi atas usaha yang diperjuangkan, serta menyusun strategi masa depan untuk mewujudkan pendidikan nasional yang dicita-citakan. 

Wali Kota Jakbar akan Pacu Penyerapan Anggaran 2015

"Kita perlu merenung sejenak untuk menengok ke belakang dan selanjutnya bergegas melangkah ke depan guna mencapai cita - cita masa depan pendidikan nasional yang didambakan," ujar Anas, saat membacakan sambutan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI.  

Upacara Hardiknas 2018 diisi pemberian Penghargaan Adiwiyata kepada SDN Duri Kepa 07, SMPN 201 dan SMAN 65. Serta penyerahan juara I lomba sekolah sehat yakni TK Tunas Bangsa. 

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4283 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1837 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1702 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1633 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1615 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik