You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Trotoar di Jalan Cempaka Putih Raya Mulai Dibangun
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Trotoar di Jalan Cempaka Putih Raya Mulai Dibangun

Suku Dinas Bina Marga Jakarta Pusat melakukan pembangunan trotoar di Jalan Cempaka Putih Raya, Kelurahan Cempaka Putih Timur, Cempaka Putih. Ini tindak lanjut dari aspirasi warga dalam Musrenbang 2017 dan 2018.

Panjang trotoar yang kita bangun 1.400 meter dengan lebar bervariasi

"Panjang trotoar yang kita bangun 1.400 meter dengan lebar bervariasi, dari 2-3 meter tergantung eksisting yang ada," ujar Sukowibowo, Kasudin Bina Marga Jakarta Pusat, Rabu (30/5).

Ditambahkannya, trotoar akan dilengkapi dengan box culvert, pembuatan tali air dan pemasangan kanstin. Selain itu akan ada polar di setiap ujung trotoar agar sepeda motor tidak dapat melintas.

Empat Trotoar di Jaktim Mulai Ditata Ulang

"Pembangunannya dimulai sejak awal Mei lalu dan ditargetkan bulan November selesai, saat ini baru tahap pembongkaran trotoar lama dan menutup saluran dengan plat cor," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Operasi Tertib Trotoar di Jakpus Sasar Tiga Lokasi

    access_time26-02-2025 remove_red_eye1733 personBudhi Firmansyah Surapati
  2. Pemprov DKI Gratiskan Layanan Transportasi untuk 15 Golongan, Berikut Rinciannya

    access_time26-02-2025 remove_red_eye1435 personFolmer
  3. Andika Wisnuadji Resmi Jadi Legislator DPRD DKI Gantikan Misan Samsuri

    access_time26-02-2025 remove_red_eye1181 personDessy Suciati
  4. Ini Aturan Jam Kerja ASN Pemprov DKI Selama Ramadan 2025

    access_time28-02-2025 remove_red_eye997 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Disparekraf Atur Jam Operasional Usaha Pariwisata dan Hiburan saat Ramadan

    access_time28-02-2025 remove_red_eye988 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik