You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 PT Jakarta Utilitas Propertindo Gelar Mudik Gratis
.
photo Adriana Megawati - Beritajakarta.id

PT Jakarta Utilitas Propertindo Gelar Mudik Gratis

Sebanyak 100 pengemudi bajaj berbahan bakar gas ikuti mudik gratis yang diselenggarakan oleh PT Jakarta Utilitas Propertindo di Taman Waduk Pluit, Jakarta Utara, Selasa (12/6). 

Kita harapkan Jakarta Pulkam ini jadi acara rutin yang dilaksanakan setiap tahunnya

Direktur Utama PT Jakarta Utilitas Propertindo,  Chairul Hakim mengatakan, mudik gratis yang diberi nama Jakarta Pulkam tersebut baru kali pertama dilaksanakan oleh pihaknya.

“Kita harapkan Jakarta Pulkam ini jadi acara rutin yang dilaksanakan setiap tahunnya,” tuturnya, Selasa (12/6).

PT Jakarta Utilitas Propertindo Resmikan Program JACK UP

Dijelaskan Chairul selama ini bajaj berbahan bakar gas merupakan salah satu moda transportasi yang konsisten mengisi bahan bakar gas dari program pemerintah, baik pusat maupun DKI.

Mudik gratis ini juga merupakan bentuk perhatian PT Jakarta Utilitas Propertindo, terhadap sopir bajaj. 

"Intinya, program mudik gratis ini merupakan salah satu bentuk perhatian sekaligus sebagai tanda terimakasih kami," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. 30 Pohon Tabebuya Ditanam di Jalan Karet Pasar Baru Timur 2

    access_time17-01-2025 remove_red_eye1490 personBudhi Firmansyah Surapati
  2. 411.161 Wisatawan Kunjungi Kepulauan Seribu di Tahun 2024

    access_time18-01-2025 remove_red_eye1479 personAnita Karyati
  3. Petugas Padamkan Kebakaran di Mangga Besar XIII

    access_time21-01-2025 remove_red_eye1243 personBudhi Firmansyah Surapati
  4. Dinas PPAPP Perkuat Pencegahan Pelecehan Seksual di Transportasi Publik

    access_time20-01-2025 remove_red_eye1203 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Pemprov DKI Terima Hibah Dua Mobil Layanan Konseling

    access_time16-01-2025 remove_red_eye1129 personFolmer