You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Sudin KPKP Jakbar Gelar Pelatihan Pengolahan Hasil Perikanan
.
photo Folmer - Beritajakarta.id

Sudin KPKP Jakbar Gelar Pelatihan Pengolahan Hasil Perikanan

Suku Dinas Ketahanan Pangan, Kelautan dan Pertanian (KPKP) Jakarta Barat, Rabu (4/7), menggelar pelatihan pengolahan hasil perikanan di RPTRA Kalijodo, Tambora. 

Diharapkan setelah mengikuti pelatihan ini muncul keinginan untuk membuka usaha berjualan olahan makanan hasil perikanan

Kepala Sudin KPKP Jakarta Barat, Maysawitri Gumay mengatakan, pihaknya merekrut  750 warga dari delapan kecamatan untuk dilatih menjadi wirausaha baru bidang pengolahan perikanan menjadi produk makanan sehat yang memiliki nilai ekonomis.

Sudin KPKP Jakpus Distribusikan 664 Paket Olahan Ikan

"Pelatihan serupa akan digelar di seluruh  kecamatan se Jakarta Barat bekerja sama dengan  lurah dan camat se-Jakarta Barat dan tim PGO," ujar Marsawitri, Rabu (4/7). 

Ia menambahkan, pelatihan pengolahan hasil perikanan akan digelar hingga Agustus mendatang di seluruh kecamatan. 

"Diharapkan setelah mengikuti pelatihan ini muncul keinginan untuk membuka usaha berjualan olahan makanan hasil perikanan," tandasnya.  

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pendaftaran Anggota KI DKI 2025-2029 Dimulai 25 Juli

    access_time16-07-2025 remove_red_eye3114 personFolmer
  2. Tim Sepak Bola U-12 DKI Wakili Indonesia Berlaga di Dana Cup Denmark

    access_time16-07-2025 remove_red_eye1226 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. MRT Jakarta Kaji Perluas Rute ke Tangerang Selatan

    access_time13-07-2025 remove_red_eye1161 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Jakarta Fair 2025 Sukses Dorong Pertumbuhan Ekonomi

    access_time14-07-2025 remove_red_eye897 personFakhrizal Fakhri
  5. BPBD DKI Minta Warga Waspada Banjir Pesisir

    access_time15-07-2025 remove_red_eye862 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik