You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Kelurahan Pulau Kelapa Dihiasi Mural Asian Games
.
photo Rudi Hermawan - Beritajakarta.id

Kantor Kelurahan Pulau Kelapa Dihiasi Mural Asian Games

Mural bertema Asian Games 2018 menghiasai kantor Kelurahan Pulau Kelapa, Kepulauan Seribu Utara. Ini sebagai salah satu bentuk aspirasi warga pemerintah wilayah untuk ikut menyemarakan ajang olahraga negara-negara Asia yang akan digelar Agustus mendatang.

"Pulau Kelapa walaupun berada di tengah laut, bagian dari Jakarta. Untuk itu kami bangga menjadi tuan rumah

Lurah Pulau Kelapa Fadli mengatakan, pemasangan hiasan Asian Games ini, selain terlihat rapi juga agar untuk menyemarakan semangat Asian Games. Sehingga warga juga turut bereuforia menyambut Asian Games 2018 ini.

"Pulau Kelapa walaupun berada di tengah laut, bagian dari Jakarta. Untuk itu kami bangga menjadi tuan rumah," kata Fadli, Jumat (13/7).

Mural Asian Games Hiasi Wilayah Kelurahan Marunda

Ia menambahkan, pihaknya akan memeriahkan dan menggaungkan Asian Games serta menjaga kebersihan, keindahan dan keamanan. Karena seluruh dunia akan tertuju ke Jakarta sebagai tuan rumah.

"Jadi kita harus menjadi tuan rumah yang baik dan patut bangga karena menjadi menjadi tuan rumah Asian Games," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. 30 Pohon Tabebuya Ditanam di Jalan Karet Pasar Baru Timur 2

    access_time17-01-2025 remove_red_eye1489 personBudhi Firmansyah Surapati
  2. 411.161 Wisatawan Kunjungi Kepulauan Seribu di Tahun 2024

    access_time18-01-2025 remove_red_eye1478 personAnita Karyati
  3. Petugas Padamkan Kebakaran di Mangga Besar XIII

    access_time21-01-2025 remove_red_eye1242 personBudhi Firmansyah Surapati
  4. Dinas PPAPP Perkuat Pencegahan Pelecehan Seksual di Transportasi Publik

    access_time20-01-2025 remove_red_eye1202 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Pemprov DKI Terima Hibah Dua Mobil Layanan Konseling

    access_time16-01-2025 remove_red_eye1128 personFolmer