You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Kunjungan Wisatawan Kepulauan Seribu Meningkat 14,4 Persen
.
photo doc - Beritajakarta.id

Kunjungan Wisatawan Kepulauan Seribu Meningkat 14,4 Persen

Angka kunjungan wisatawan di Kepulauan Seribu semester I tahun ini mengalami kenaikan dibanding 2017 dalam periode yang sama. Jumlah kunjungan didapat dari beberapa dermaga masuk Kepulauan Seribu.

Kunjungan wisatawan semester 1 tahun 2018 tercatat 452.434 orang, sedangkan semester 1 tahun 2017 395.549 orang. Ada kenaikan 14,4 persen dibandingkan tahun sebelumnya

Kepala Suku Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kepulauan Seribu Cucu Kurnia mengatakan, kunjungan wisatawan ke wilayah Kepulauan Seribu semester I (Januari-Juni) tercatat 452.434 wisatawan.

"Kunjungan wisatawan semester I tahun 2018 tercatat 452.434 orang, sedangkan semester 1 tahun 2017 395.549 orang. Ada kenaikan 14,4 persen dibandingkan tahun sebelumnya," kata Cucu, Kamis (19/7).

51.763 Wisatawan Berlibur ke Kepulauan Seribu

Ia menjelaskan, 452.434 wisatawan tahun 2018 rinciannya 438.911 wisatawan nusantara dan 13.523 wisatawan mancanegara. Sedangkan tahun 2017 sebanyak 395.549 wisatawan, rinciannya 384.696 wisatawan nusantara dan 10.853 wisatawan mancanegara.

"Wisatawan hampir merata berkunjung ke sejumlah pulau permukiman seperti Pulau Pramuka, Harapan, Untung Jawa, Tidung dan pulau resort," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Besok, Festival Urban Farming Kembali Digelar

    access_time09-07-2025 remove_red_eye2429 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Genangan di Kecamatan Penjaringan Cepat Ditangani

    access_time07-07-2025 remove_red_eye1699 personAnita Karyati
  3. Pimpinan Operator dan Mitra Diajak Merasakan Layanan Transjakarta

    access_time10-07-2025 remove_red_eye1214 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Transjakarta Didorong Kembangkan Layanan Strategis

    access_time11-07-2025 remove_red_eye820 personFakhrizal Fakhri
  5. Pengurus IKAL DKI Jakarta 2025–2030 Resmi Dilantik

    access_time09-07-2025 remove_red_eye715 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik