You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
650 Petugas PPSU Mengecat Trotoar Jalan di Kawasan Monas
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

650 Petugas PPSU Mengecat Trotoar Jalan di Kawasan Monas

Sebanyak 650 petugas penanganan prasarana dan sarana umum (PPSU) se-Jakarta Pusat dikerahkan untuk mengecat trotoar di jalan yang mengitari kawasan Monas. Selain petugas PPSU, ada juga 100 orang Resimen Mahasiswa Jayakarta yang membantu.

Dimulai dengan pembuatan pola dan diteruskan dengan pengecatan seluruh trotoar kawasan Monas secara massal

Wali Kota Jakarta Pusat, Bayu Meghantara mengatakan, trotoar yang menjadi fokus pengecatan berada di Jalan Merdeka Selatan, Jalan Merdeka Timur, Jalan Merdeka Utara dan Jalan Merdeka Barat.

"Dimulai dengan pembuatan pola dan diteruskan dengan pengecatan seluruh trotoar kawasan Monas secara massal," ujar Bayu Meghantara, Wali Kota Jakarta Pusat, Senin (30/7).

Trotoar di Seputar Kawasan Monas Dibersihkan

Menurut Bayu, pihaknya mendapatkan bantuan cat dari CSR salah satu perusahaan cat, sebanyak 400 kaleng ukuran masing-masing lima kilogram. "Target kita tiga hari selesai, mudah-mudahan kawasan Monas lebih cantik lagi dan bisa memberikan kenyamanan bagi pejalan kaki," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pj Gubernur Teguh Pastikan Jakarta Aman, Stabil dan Terkendali

    access_time20-11-2024 remove_red_eye1088 personFolmer
  2. Buka 35.000 Lowongan Kerja, Pj Gubernur Teguh Resmikan Jaknaker Expo 2024

    access_time21-11-2024 remove_red_eye1059 personFolmer
  3. Personel Gabungan Turunkan APK Pilkada di Jaktim

    access_time24-11-2024 remove_red_eye1039 personNurito
  4. PT JIEP Tanam 2.400 Bibit Pohon Asoka

    access_time23-11-2024 remove_red_eye937 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Jakarta Hari Ini Berawan Hingga Diguyur Hujan

    access_time23-11-2024 remove_red_eye935 personTiyo Surya Sakti