You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Titik Nol Pawai Obor Asian Games di Kemayoran Disterilisasi
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Titik Nol Pawai Obor Asian Games di Kemayoran Disterilisasi

Kawasan bundaran Masjid Akbar, Kelurahan Kebon Kosong, Kemayoran, Jakarta Pusat disterilisasi dari parkir liar dan pedagang kaki lima (PKL). Sebab lokasi tersebut akan menjadi titik nol pawai obor Asian Games di Jakarta Pusat.

Sejak sore kemarin sudah bersih dari pedagang dan parkir liar, ini akan kita awasi secara terpadu

"Sejak sore kemarin sudah bersih dari pedagang dan parkir liar, ini akan kita awasi secara terpadu," ujar Samsul Ma'arif, Lurah Kebon Kosong, Kemayoran, Jakarta Pusat, Selasa (7/8).

Menurutnya, kawasan bundaran Masjid Akbar Kemayoran merupakan titik nol jalur perlintasan pawai obor Asian games (torch relay), sehingga harus steril dari PKL dan parkir liar. Hingga pengawasan terpadu pun dilakukan oleh unsur Satpol PP dan Sudin Perhubungan sejak sore kemarin.

Pengawasan Jalur Lintasan Obor Asian Games Ditingkatkan

"Kita juga adakan kerja bakti nanti di kawasan ini. Sehingga saat acara dimulai, semua bisa nyaman karena lingkungannya bersih," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. 30 Pohon Tabebuya Ditanam di Jalan Karet Pasar Baru Timur 2

    access_time17-01-2025 remove_red_eye1469 personBudhi Firmansyah Surapati
  2. 411.161 Wisatawan Kunjungi Kepulauan Seribu di Tahun 2024

    access_time18-01-2025 remove_red_eye1456 personAnita Karyati
  3. Dinas PPAPP Perkuat Pencegahan Pelecehan Seksual di Transportasi Publik

    access_time20-01-2025 remove_red_eye1183 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Petugas Padamkan Kebakaran di Mangga Besar XIII

    access_time21-01-2025 remove_red_eye1168 personBudhi Firmansyah Surapati
  5. Pemprov DKI Terima Hibah Dua Mobil Layanan Konseling

    access_time16-01-2025 remove_red_eye1109 personFolmer