You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Siswa SDN 03 Serdang Disosialisasikan Penanggulangan Kebakaran
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Siswa SDN 03 Serdang Disosialisasikan Penanggulangan Kebakaran

Sektor Kecamatan Kemayoran Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Gulkarmat) Jakarta Pusat hari ini memberikan sosialisasi tentang penanganan kebakaran terhadap siswa dan guru SDN 03 Serdang.

Kita sosialisasikan penanganan kebakaran, gempa bumi hingga profesi petugas pemadam

"Kita sosialisasikan penanganan kebakaran, gempa bumi hingga profesi petugas pemadam," ujar Unggul Wibowo, Kepala Sektor Kecamatan Kemayoran Suku Dinas Gulkarmat Jakarta Pusat, Kamis (13/9).

Ia menuturkan, dalam kegiatan ini, para peserta juga dikenalkan jenis-jenis alat pemadam kebakaran. Di antaranya seperti Alat Pemadam Api Ringan (APAR) dan karung basah.

Siswa PAUD di Tanah Tinggi Dikenalkan Profesi Petugas Damkar

"Kita juga ajarkan cara berlindung yang benar dan evakuasi ke tempat terbuka saat terjadi gempa bumi," katanya.

Akbar, salah satu siswa Kelas V SDN 03 Serdang mengaku senang dengan adanya sosialisasi dari petugas pemadam ini.

"Senang, jadi dapat ilmu dan pengalaman yang baru," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Tiga ASN Berprestasi Pemprov DKI Terima Penghargaan dari Gubernur

    access_time07-05-2025 remove_red_eye2498 personDessy Suciati
  2. Wakil Ketua Komisi A Sambut Positif Program Pemutihan Ijazah

    access_time01-05-2025 remove_red_eye1991 personFakhrizal Fakhri
  3. DPRD DKI Adakan Fit and Proper Test Calon Wali Kota dan Pejabat Tinggi

    access_time02-05-2025 remove_red_eye1621 personFakhrizal Fakhri
  4. Legislator Dorong Perluasan Aturan ASN DKI Gunakan Transportasi Umum

    access_time01-05-2025 remove_red_eye1506 personFakhrizal Fakhri
  5. Jakarta Diproyeksikan Jadi Kota Tujuan Wisata Olahraga

    access_time04-05-2025 remove_red_eye1182 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik