You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Dinas SDA Ajukan Anggaran Rp 3,7 Triliun di KUA PPAS
.
photo Adriana Megawati - Beritajakarta.id

Dinas SDA Ajukan Anggaran Rp 3,7 Triliun di KUA PPAS 2019

Dinas Sumber Daya Air (SDA) DKI Jakarta mengajukan anggaran sebesar Rp 3,7 triliun dalam Rancangan Kebijakan Umum APBD Prioritas dan Plafon Anggaran Sementara (KUA-PPAS) tahun 2019.

Kalau untuk pengadaan tanah di tahun 2019 ada sekitar Rp 850 miliar.

"Kalau secara total, nilainya jauh menurun dari APBD tahun lalu karena ada beberapa hal yang belum dilaksanakan.Tahun ini sekitar Rp 3,7 triliun," ujar Iman Satria, Ketua Komisi D DPRD DKI Jakarta, Selasa (16/10).

Iman mengungkapkan pada APBD 2018 lalu, Dinas SDA DKI Jakarta mendapat alokasi anggaran Rp 4,3 triliun. Dari jumlah itu, anggaran yang terserap hingga akhir September lalu baru sekitar 25 persen.

Dinas SDA Siapkan Pompa Tambahan di Jakarta Timur

"Kita lagi melakukan pendalaman. Sejauh apa mereka bisa memberi penjelasan ke kita," katanya.

Sementara itu, Kepala Dinas SDA DKI Jakarta, Teguh Hendrawan menjelaskan, dari total anggaran sebesar Rp 3,7 triliun yang diajukan dalam KUA-PPAS 2019, Rp 251 miliar di antaranya akan digunakan untuk bidang air baku, air bersih dan air limbah.

"Kalau untuk pengadaan tanah di tahun 2019 ada sekitar Rp 850 miliar. Pengadaan tanah tiap tahun pasti dilakukan untuk mengantisipasi musim hujan," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. 14.485 Wisatawan Telah Kunjungi Kepulauan Seribu

    access_time03-04-2025 remove_red_eye883 personAnita Karyati
  2. Wagub Rano Sapa Pengunjung Acara Lebaran di Jakarta

    access_time05-04-2025 remove_red_eye806 personBudhi Firmansyah Surapati
  3. Arus Balik di Terminal Kampung Rambutan Meningkat

    access_time04-04-2025 remove_red_eye719 personNurito
  4. 34.950 Pemudik Tiba di Stasiun Senen dan Gambir Hari Ini

    access_time04-04-2025 remove_red_eye711 personBudhi Firmansyah Surapati
  5. ASN Pemprov DKI dan Warga Padati Open House Lebaran Wagub Rano

    access_time01-04-2025 remove_red_eye693 personFolmer

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik