You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 24 Bak Sampah Dustbin Disebar di Jalan Protokol Tanah Abang
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

24 Bak Sampah Dustbin Didistribusikan di Tanah Abang

Satuan Pelaksana (Satpel) Suku Dinas Lingkungan Hidup (Sudin LH) Kecamatan Tanah Abang, Jakarta Pusat mendistribusikan 24 unit bak sampah dustbin ke sejumlah titik jalan protokol di wilayah tersebut.

20 unit kita taruh di Jalan KH Mas Mansyur, Jalan Jatibaru Raya dan empat lainnya di permukiman warga

"20 unit kita letakan di Jalan KH Mas Mansyur, Jalan Jatibaru Raya dan empat lainnya di permukiman warga Kampung Bali," ujar Zulkarnaen, Kepala Satpel Lingkungan Hidup Kecamatan Tanah Abang, Rabu (31/10).

Ia berharap dengan semakin banyaknya bak sampah di jalan protokol dan permukiman, tingkat kesadaran warga untuk membuang sampah pada tempatnya semakin meningkat.

10 Bak Sampah Dustbin Didistribusikan di Pecenongan

"Setiap harinya sejak pukul 05.30,  ada enam truk compector yang tersebar ke beberapa lokasi untuk mengangkut sampah dari bak dustbin," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Wakil Ketua Komisi A Sambut Positif Program Pemutihan Ijazah

    access_time01-05-2025 remove_red_eye1867 personFakhrizal Fakhri
  2. DPRD-Koopsud 1 Bahas Mitigasi Bencana Hidrometeorologi

    access_time28-04-2025 remove_red_eye1748 personFakhrizal Fakhri
  3. Anggota DPRD DKI Brando Susanto Tutup Usia

    access_time27-04-2025 remove_red_eye1739 personBudhi Firmansyah Surapati
  4. Ingub No 6/2025 Efektif Bentuk Kebiasaan Baru Gunakan Transportasi Umum

    access_time30-04-2025 remove_red_eye1677 personFakhrizal Fakhri
  5. DPRD DKI Ingatkan Warga Waspada Informasi Palsu Rekrutmen PPSU

    access_time30-04-2025 remove_red_eye1577 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik