You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Jalan Rusak di Cempaka Putih Tengah II Diperbaiki
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Jalan Rusak di Cempaka Putih Tengah II Diperbaiki

Satuan Pelaksana Tugas Bina Marga Kecamatan Cempaka Putih, Jakarta Pusat memperbaiki Jalan Cempaka Putih Tengah II, Cempaka Putih Timur yang berkondisi rusak.

Jalan retak dan berlubang sekitar 2x4 meter di lokasi kita tambal dengan aspal

"Jalan retak dan berlubang sekitar 2x4 meter di lokasi kita tambal dengan aspal," ujar Sudiaman, Kepala Satuan Pelaksana (Kasatpel) Bina Marga Kecamatan Cempaka Putih, Kamis (15/11).

Ia menjelaskan, dalam perbaikan jalan rusak ini, pihaknya mengerahkan tujuh personel berikut satu unit alat baby roller untuk pengaspalan.

Bahu Jalan G Raya Karang Anyar Diaspal

"Pengerjaan hari ini selesai," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Kolaborasi Transjakarta - Telkomsel Tingkatkan Pelayanan bagi Pelanggan

    access_time19-12-2024 remove_red_eye1468 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Transjakarta Uji Coba Layanan 'Open Top Tour of Jakarta'

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1328 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Halte Simpang Pramuka dan Rawamangun Ditutup, Transjakarta Lakukan Penyesuaian Layanan

    access_time18-12-2024 remove_red_eye1074 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Kadishub Tegaskan Tidak Ada Penghapusan Layanan Transjakarta Setelah MRT Fase 2A Selesai

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1015 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Semarak Christmas Carol di Jakarta Sambut Natal

    access_time18-12-2024 remove_red_eye987 personDessy Suciati