You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
112 Peserta Ramaikan STQ Kota Jakarta Utara
.
photo Budhi Firmansyah Surapati - Beritajakarta.id

112 Peserta Ikuti STQ Tingkat Kota Jakarta Utara

Sebanyak 112 peserta ikut meramaikan Seleksi Tilawatil Quran (STQ) tingkat kota Jakarta Utara. Kegiatan yang digelar di Balai Yos Sudarso, kantor wali kota itu dilaksanakan mulai Selasa (27/11) hingga Rabu (28/11) besok.

Harus diterapkan sehari-hari, karena yang paling penting adalah bagaimana mengimplementasikan

Wali Kota Jakarta Utara, Syamsuddin Lologau mengatakan, kegiatan ini diharapkan bisa semakin meningkatkan untuk memperdalam pemahaman terhadap ajaran Islam.

"Harus diterapkan sehari-hari, karena yang paling penting adalah bagaimana mengimplementasikan," ujar Syamsuddin.

120 Peserta Ikuti STQ Kecamatan Sawah Besar

Perwakilan dari Lembaga Pengembangan Tilawatil Quran (LPTQ) Jakarta Utara, HM Ali Fahmi menjelaskan, sebanyak 112 peserta lomba ini merupakan perwakilan dari seluruh kecamatan. 

Mereka akan mengikuti lomba dari cabang yang dilombakan, di antaranya tilawah dewasa putra putri, tilawah anak-anak putra putri, tahfidz 1 juz dan tilawah, tahfidz 5 juz dan tilawah.

"Kami harap peserta STQ dapat memaksimalkan kemampuannya sehingga mengukir prestasi di tingkat provinsi dan nasional," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Wakil Ketua Komisi A Sambut Positif Program Pemutihan Ijazah

    access_time01-05-2025 remove_red_eye1823 personFakhrizal Fakhri
  2. DPRD-Koopsud 1 Bahas Mitigasi Bencana Hidrometeorologi

    access_time28-04-2025 remove_red_eye1726 personFakhrizal Fakhri
  3. Anggota DPRD DKI Brando Susanto Tutup Usia

    access_time27-04-2025 remove_red_eye1712 personBudhi Firmansyah Surapati
  4. Ingub No 6/2025 Efektif Bentuk Kebiasaan Baru Gunakan Transportasi Umum

    access_time30-04-2025 remove_red_eye1637 personFakhrizal Fakhri
  5. DPRD DKI Ingatkan Warga Waspada Informasi Palsu Rekrutmen PPSU

    access_time30-04-2025 remove_red_eye1542 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik