You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Kerugian Akibat Kebakaran Pasar Malaka I Rorotan Ditaksir Rp 50 Juta
.
photo Budhi Firmansyah Surapati - Beritajakarta.id

Kerugian Akibat Kebakaran Pasar Malaka I Rorotan Diperkirakan Rp 50 Juta

Kerugian material akibat  kebakaran di Pasar Malaka I, Jl Malaka 1 RT 07/05 Kelurahan Rorotan, Kecamatan Cilincing, Jakarta Utara, Kamis (3/1) malam, diperkirakan mencapai Rp 50 juta lebih.

Kebakaran hanya menghanguskan dua unit kios dan dua petak kontrakan, sehingga keruigan bisa diminimalisir,

Kepala Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Gulkarmat) Jakarta Utara, Satriadi Gunawan mengatakan, kerugian bisa diminimalisir karena sembilan armada pemadam yang dikerahkan dapat melokalisir api sehingga tidak menjalar ke tempat lain.

"Kebakaran menghanguskan dua unit kios dan dua petak kontrakan, sehingga keruigan bisa diminimalisir,"ucap Satriadi, Jumat (4/1).

Kerugian Kebakaran di Jalan Toar Ditaksir Capai Rp 1 Miliar

Dia menjelaskan, kebakaran terjadi sekitar pukul 21.25 dan berhasil dipadamkan sekitar pukul 22.14. Tidak ada korban jiwa atau pun luka-luka pada perisitiwa ini.

"Luasan area yang terbakar sekitar 82 meter persegi. Dugaan kebakaram dipicu korsleting listrik," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Sekretaris Komisi A Mujiyono Setujui Kenaikan Gaji PJLP Gulkarmat

    access_time25-10-2024 remove_red_eye2128 personDessy Suciati
  2. Siap Digelar, Ini Tema Debat Kedua Pilkada Jakarta 2024

    access_time26-10-2024 remove_red_eye1580 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Crossing Saluran di Jl Jambore Cibubur Mulai Terpasang

    access_time25-10-2024 remove_red_eye1147 personNurito
  4. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye960 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye945 personTiyo Surya Sakti