You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Petugas Evakuasi Pohon Tumbang di Jl Katedral
.
photo Rezki Apriliya Iskandar - Beritajakarta.id

Petugas Evakuasi Pohon Tumbang di Jl Katedral

Pohon tumbang ini berhasil dievakuasi pukul 06.44 oleh empat personel Gulkarmat Jakarta Pusat

Petugas Suku Dinas (Sudin) Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Gulkarmat) Jakarta Pusat berhasil mengevakuasi sebuah pohon asam besar yang tumbang di Jl Katedral No 7b, Kelurahan Pasar Baru, Kecamatan Sawah Besar, Jakarta Pusat, Jumat (25/1).

Belasan Petugas Evakuasi Pohon Tumbang di Jalan Taman Suropati

Kepala Peleton Grup B Sektor Sawah Besar, Baidilah menuturkan, pohon yang tumbang pada pukul 05.09. Akar pohon yang tumbang itu tercabut dari tanah dan menutupi jalan.

"Pohon tumbang ini berhasil dievakuasi pukul 06.44 oleh empat personel Gulkarmat Jakarta Pusat," tuturnya, Jumat (25/1).

Ditambahkan Baidilah, pohon asam itu tumbang karena angin kencang dan hujan deras.

"Selanjutnya pohon tersebut dibawa dan diserahkan ke Dinas Kehutanan," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Wakil Ketua Komisi A Sambut Positif Program Pemutihan Ijazah

    access_time01-05-2025 remove_red_eye1775 personFakhrizal Fakhri
  2. DPRD-Koopsud 1 Bahas Mitigasi Bencana Hidrometeorologi

    access_time28-04-2025 remove_red_eye1702 personFakhrizal Fakhri
  3. Anggota DPRD DKI Brando Susanto Tutup Usia

    access_time27-04-2025 remove_red_eye1693 personBudhi Firmansyah Surapati
  4. Ingub No 6/2025 Efektif Bentuk Kebiasaan Baru Gunakan Transportasi Umum

    access_time30-04-2025 remove_red_eye1608 personFakhrizal Fakhri
  5. DPRD DKI Ingatkan Warga Waspada Informasi Palsu Rekrutmen PPSU

    access_time30-04-2025 remove_red_eye1519 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik