You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Saluran Air di Jl Jatiluhur Dibersihkan
.
photo Wuri Setyaningsih - Beritajakarta.id

Saluran Air di Jl Jatiluhur Dibersihkan

Sebanyak 13 personel Suku Dinas Sumber Daya Air Jakarta Selatan membersihkan saluran air di Jl Jatiluhur, Kelurahan Duren Tiga, Pancoran, Sabtu (26/1). Saluran sepanjang 20 meter tersebut dibersihkan agar bisa lebih banyak menampung volume air.

Pembersihan saluran ini sebagai antisipasi genangan dan banjir di wilayah tersebut

Kasatpel SDA Kecamatan Pancoran, Supryanto mengatakan, saluran selebar 1,5 hingga 2 meter itu memiliki sedimentasi lumpur setinggi 30-40 cm, sehingga harus segera dibersihkan.

"Pembersihan saluran ini sebagai antisipasi genangan dan banjir di wilayah tersebut," ujarnya, Sabtu (26/1).

Saluran Air di Pulau Pramuka Dibersihkan

Dijelaskan Supryanto, pembersihan saluran dilakukan secara manual dengan cangkul dan linggis. 

“Pembersihan saluran ini ditarget rampung satu pekan ke depan," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Jakarta Hari Ini Cerah Berawan Hingga Hujan Ringan

    access_time08-11-2024 remove_red_eye4806 personTiyo Surya Sakti
  2. Pramusapa Transjakarta Tampil Beda di Hari Pahlawan

    access_time10-11-2024 remove_red_eye1473 personFolmer
  3. Pembangunan LRT Jakarta Fase 1B Raih Rekor MURI

    access_time07-11-2024 remove_red_eye1212 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Ini Rangkaian Acara Jakarta Literation Week 2024

    access_time11-11-2024 remove_red_eye919 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Pemprov DKI Adakan Aksi Pemadaman Lampu Besok Malam

    access_time08-11-2024 remove_red_eye900 personAldi Geri Lumban Tobing