You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Warga RW 2 Pasar Baru Swadaya Buat Rak Hidroponik
.
photo Maulana Khamal Macharani - Beritajakarta.id

Warga Pasar Baru Galakkan Pertanian Perkotaan

Warga di RW 02, Kelurahan Pasar Baru, Sawah Besar, Jakarta Pusat, menggalakkan urban farming atau pertanian perkotaan.

Sayuran yang dipanen nantinya juga bisa dimanfaatkan warga itu sendiri

Selain menggunakan metode vertiminaponik, saat ini sedang dilakukan persiapan untuk bercocok tanam menggunakan media hidroponik.

Warga setempat, Musyawir mengatakan, persiapan penggunaan metode hidroponik dilakukan dengan pembuatan 220 lubang tanam menggunakan enam paralon.

Warga Karang Anyar Dilatih Pemulasaraan Jenazah

"Lubang-lubang tersebut nantinya akan dipasang netpot dan rockwool sebelum ditanam benih sayuran," ujarnya, Rabu (6/3).

Sementara, salah seorang pengelola RPTRA Pintu Air, Pasar Baru, Nana mengatakan, inisiatif warga tersebut akan membuat RPTRA Pintu Air semakin hijau dan asri.

"Sayuran yang dipanen nantinya juga bisa dimanfaatkan warga itu sendiri," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Tiga ASN Berprestasi Pemprov DKI Terima Penghargaan dari Gubernur

    access_time07-05-2025 remove_red_eye4499 personDessy Suciati
  2. Rano Ajak PPSU dan Petugas Gulkarmat Nobar Film

    access_time08-05-2025 remove_red_eye1362 personBudhi Firmansyah Surapati
  3. Pemprov DKI-Kabupaten Karawang Perkuat Kerja Sama Pangan

    access_time06-05-2025 remove_red_eye1303 personDessy Suciati
  4. Dilantik Jadi Kadiskominfotik, Budi Awaluddin Naik Transjakarta ke Balai Kota

    access_time07-05-2025 remove_red_eye1265 personFolmer
  5. Pejabat yang akan Dilantik Diingatkan Gunakan Transportasi Umum

    access_time07-05-2025 remove_red_eye786 personDessy Suciati

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik