You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Pemkot Jaksel Gelar Upacara Peringatan Hari Pendidikan Nasional
.
photo Wuri Setyaningsih - Beritajakarta.id

Pemkot Jaksel Gelar Upacara Peringatan Hari Pendidikan Nasional

Pemerintah Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Selatan menggelar upacara peringatan Hari Pendidikan Nasional, di halaman kantor Wali Kota Jakarta Selatan, Kamis (2/5).

Dalam perspektif Kemendikbud menekankan dua penguatan

Wali Kota Jakarta Selatan, Marullah Matali mengatakan, pendidikan telah melahirkan banyak sumber daya manusia (SDM) yang berkualitas.

"Dalam perspektif Kemendikbud menekankan dua penguatan yaitu pendidikan karakter dan penyiapan generasi terdidik yang terampil dan cakap dalam memasuki dunia kerja,” ujarnya.

Museum Nasional Gratiskan Tiket Masuk Pada 2 dan 3 Mei 2019

Marullah berharap pendidikan di Jakarta Selatan selalu menekankan dua aspek tersebut. 

“Ke depan, harapan kami semua anak-anak di Jakarta Selatan akan sukses, dan lancar menempuh dunia pendidikannya, serta dapat diperhitungkan dalam dunia kerja,” tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4288 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1837 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1710 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1634 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1615 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik