You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Layanan MRT Hanya Beroperasi Sampai Stasiun Dukuh Atas
.
photo doc - Beritajakarta.id

Layanan MRT Hanya Beroperasi Sampai Stasiun Dukuh Atas

Layanan Moda Raya Terpadu (MRT) Ratangga dari Stasiun Lebak Bulus hanya beroperasi hingga Stasiun Dukuh Atas hari ini.

Pada hari ini mulai pukul 13.30 diberlakukan rekayasa jalur MRT Jakarta

"Pada hari ini mulai pukul 13.30 diberlakukan rekayasa jalur MRT Jakarta. Dari stasiun MRT Lebak Bulus hanya sampai Stasiun MRT Dukuh Atas," ujar Muhammad Kamaluddin, Corporate Secretary PT MRT Jakarta, Rabu (22/5).

Kamaluddin menjelaskan, tidak beroperasinya layanan MRT hingga ke Stasiun Bundaran HI untuk mengantisipasi hal-hal yang tidak diinginkan.

Transjakarta Buka Rute Baru ke Stasiun MRT Blok A

"Stasiun Bundaran HI sementara ditutup mulai pukul 13.30-24.00," katanya.

Ia menambahkan, saat ini pihaknya telah meningkatkan penjagaan di tiap stasiun MRT.

"Ada enam petugas di tiap stasiun," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1238 personTiyo Surya Sakti
  2. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1187 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. DPRD-Kanwil Kemenag DKI Bahas Sekolah Madrasah Gratis

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1041 personDessy Suciati
  4. Buka POR DWP DKI 2024, Pj Gubernur Teguh Harapkan Olahraga Jadi Budaya Hidup Sehat

    access_time30-10-2024 remove_red_eye940 personTiyo Surya Sakti
  5. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye940 personDessy Suciati