You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Sudin Nakertrans Jakpus Adakan Pelatihan Mengemudi
.
photo Rezki Apriliya Iskandar - Beritajakarta.id

Sudin Nakertrans Jakpus Adakan Pelatihan Mengemudi

Suku Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Sudin Nakertrans) Jakarta Pusat mengadakan pelatihan mengemudi di lahan depan eks Terminal Pulogadung, Jakarta Timur sejak 24 Juni hingga 5 Juli 2019.

Di angkatan pertama ini diikuti 100 peserta. Mereka nantinya juga akan dibagikan SIM A

"Di angkatan pertama ini diikuti 100 peserta. Mereka nantinya juga akan dibagikan SIM A," ujar Fidiyah Rokhim, Kepala Sudin Nakertrans Jakarta Pusat, ujarnya, Jumat (28/6).

Fidiyah menyebutkan, pelatihan mengemudi ini dibagi menjadi enam angkatan dengan kuota sebanyak 600 orang. Para peserta terdiri dari usia 17-35 tahun.

Pelatihan Mengemudi di Jakpus Dimulai Juni

"Dengan pelatihan ini diharapkan bisa mengurangi angka pengangguran di Jakarta Pusat," katanya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2315 personTiyo Surya Sakti
  2. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1278 personTiyo Surya Sakti
  3. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye1026 personDessy Suciati
  4. Buka POR DWP DKI 2024, Pj Gubernur Teguh Harapkan Olahraga Jadi Budaya Hidup Sehat

    access_time30-10-2024 remove_red_eye979 personTiyo Surya Sakti
  5. PT KBN Perkuat Peran dalam Industri Logistik Terpadu

    access_time01-11-2024 remove_red_eye893 personAldi Geri Lumban Tobing