You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Kebakaran Satu Rumah Warga di Kebagusan Berhasil Dipadamkan
.
photo Maulana Khamal Macharani - Beritajakarta.id

Kebakaran di Jalan Kebagusan Raya Berhasil Dipadamkan

Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Sudin Gulkarmat) Jakarta Selatan berhasil memadamkan kobaran api yang membakar satu rumah warga di Jalan Kebagusan Raya, RT 01/04, Kelurahan Kebagusan, Kecamatan Pasar Minggu, Jakarta Selatan.

Tidak ada korban jiwa dalam kebakaran ini

Komandan Pleton Sudin Gulkarmat Jakarta Selatan Sektor Kebagusan, Adrian Novandi mengatakan, pemadaman api dilakukan dengan mengerahkan delapan unit mobil pemadam kebakaran dengan 30 personel.

"Untuk mempercepat proses pemadaman kami juga dibantu oleh personel dari Sektor Jagakarsa," ujarnya, Senin (8/7).

40 Warga Johar Baru Dilatih Tangani Kebakaran

Adrian menjelaskan, api berkobar sekitar pukul 13.00, dan berhasil dipadamkan 50 menit kemudian.

"Tidak ada korban jiwa dalam kebakaran ini. Untuk Penyebab kebakaran masih dalam penyelidikan petugas," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Wakil Ketua Komisi A Sambut Positif Program Pemutihan Ijazah

    access_time01-05-2025 remove_red_eye1873 personFakhrizal Fakhri
  2. DPRD-Koopsud 1 Bahas Mitigasi Bencana Hidrometeorologi

    access_time28-04-2025 remove_red_eye1753 personFakhrizal Fakhri
  3. Ingub No 6/2025 Efektif Bentuk Kebiasaan Baru Gunakan Transportasi Umum

    access_time30-04-2025 remove_red_eye1683 personFakhrizal Fakhri
  4. DPRD DKI Ingatkan Warga Waspada Informasi Palsu Rekrutmen PPSU

    access_time30-04-2025 remove_red_eye1583 personFakhrizal Fakhri
  5. DPRD DKI Adakan Fit and Proper Test Calon Wali Kota dan Pejabat Tinggi

    access_time02-05-2025 remove_red_eye1441 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik