You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Sayuran dan Tanaman Obat Dipanen di Balkot Farm
.
photo Rudi Hermawan - Beritajakarta.id

Sayuran dan Tanaman Obat Dipanen di Balkot Farm

Hari ini kami panen pakcoy samhong king, selada merah, daun mint dan tanaman obat kale,

Dinas Ketahanan Pangan, Kelautan dan Pertanian (KPKP) bersama Dinas Komunikasi, Informatika dan Statistik (Diskominfotik) serta Biro Umum Provinsi DKI Jakarta melakukan panen raya di Balkot Farm, Kompleks Balai Kota.

Kepala Dinas KPKP DKI Jakarta, Darjamuni mengatakan, Balkot Farm merupakan miniatur dari pertanian urban farming yang memanfaatkan keterbatasan lahan

Diskominfotik-Dinas KPKP Panen Sayuran di Balkot Farm

"Hari ini kami panen pakcoy samhong king, selada merah, daun mint dan tanaman obat kale," ujar Darjamuni, Kamis (11/7).

Ia mengatakan, di Balkot Farm ini ada 20 jenis tanaman mulai dari sayur-sayuran, buah-buahan dan tanaman obat dan keluarga (toga). Puluhan tanaman tersebut ditanam dengan memanfaatkan alat-alat yang tak terpakai.

"Balkot Farm juga akan dilengkapi saung serta kursi yang terbuat dari bambu. Jadi masyarakat yang berkunjung ke sini bisa istirahat di saung serta melihat taman ini hijau, segar dan alami," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4287 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1837 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1710 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1634 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1615 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik