You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Pelajar SMA di Kepulauan Seribu Mengikuti Pelatihan Menyelam
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Pelajar SMA di Kepulauan Seribu Ikuti Pelatihan Menyelam

Suku Dinas Ketahanan Pangan, Kelautan dan Pertanian (Sudin KPKP) Kepulauan Seribu menggelar pelatihan menyelam tingkat pemula bagi pelajar Sekolah Menengah Atas (SMA) di Pulau Pramuka, Kepulauan Seribu Utara.

Selebihnya praktik langsung,

Plt Kepala Sudin KPKP Kepulauan Seribu, Mahad mengatakan, kegiatan pelatihan menyelam tingkat dasar ini diikuti 50 pelajar SMA se-Kepulauan Seribu yang berlangsung sejak Jumat (12/7) hingga Selasa (16/7).

"Selama lima hari itu peserta mendapatkan teori dasar cara menyelam selama dua hari. Selebihnya praktik langsung," ujar Mahad, Selasa (16/7).

Satpol PP Kepulauan Seribu Tingkatkan Kemampuan Menyelam

Ditambahkannya, melalui pelatihan menyelam ini diharapkan para pelajar ikut serta menjaga dan merawat keindahan serta kelestarian dasar laut di perairan Kepulauan Seribu.

"Untuk pelatihan dasar ini peserta diajarkan menyelam dari kedalaman 3-15 meter. Bagi yang lulus akan diberikan sertifikat menyelam," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI akan Rekrut Tenaga PPSU Kelurahan

    access_time09-04-2025 remove_red_eye9084 personBudhi Firmansyah Surapati
  2. Sudin Tamhut Jaktim Tambah Pengamanan dan Sarpras di Taman Mahoni

    access_time11-04-2025 remove_red_eye2770 personNurito
  3. Plt Wali Kota Jatim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye2015 personNurito
  4. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1731 personFakhrizal Fakhri
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1544 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik