You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 PT Taman Impian Jaya Ancol Lakukan Kerjasama Dengan JTF
.
photo Wuri Setyaningsih - Beritajakarta.id

PT Pembangunan Jaya Ancol Jalin Kerja Sama dengan JTF

Sebagai upaya mengembangkan pariwisata di DKI Jakarta, PT Pembangunan Jaya Ancol menjalin kerja sama dengan Jakarta Tourism Forum (JTF), Rabu (24/7).

Kerja sama ini ini tentu sangat menarik,

Direktur Properti dan Resort PT Pembangunan Jaya Ancol, Bertho Darmo Poedjo Asmanto mengatakan, tujuan dari kerja sama ini untuk lebih menginformasikan kepada masyarakat Jakarta, bahwa Ancol Taman Impian merupakan salah satu destinasi wisata favorit yang patut dikunjungi. 

Ancol Targetkan Tebar 1.000 Kilogram Kerang Hijau

"Khusus anggota Jakarta Tourism Forum yang akan berwisata di Ancol Taman Impian, bisa menikmati diskon 10 persen. Kerja sama ini ini tentu sangat menarik dan diharapkan dapat menguntungkan kedua belah pihak," ujarnya, Rabu (24/7).

Ketua Jakarta Tourism Forum, Salman Dianda Anwar menambahkan, JTF merupakan forum yang berisi para pemangku kepentingan pariwisata DKI Jakarta. Forum ini dibentuk dalam rangka mewujudkan Kota Jakarta sebagai destinasi wisata terdepan.

"JTF terus berupaya mendorong dan ikut serta dalam kegiatan memperbaiki berbagai hal penting mengenai pariwisata di Jakarta," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Siapkan Pendaftaran Online PJLP, Pelamar Diimbau Tidak Datang ke Balai Kota

    access_time22-04-2025 remove_red_eye16233 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Dibuka Dua Gelombang, Rekrutmen Petugas PPSU Bisa di Kelurahan-Kecamatan

    access_time22-04-2025 remove_red_eye3441 personFakhrizal Fakhri
  3. Pramono Imbau Warga Daftar PPSU dan Damkar Melalui Kelurahan

    access_time23-04-2025 remove_red_eye1528 personFakhrizal Fakhri
  4. Anggota DPRD DKI Brando Susanto Tutup Usia

    access_time27-04-2025 remove_red_eye1485 personBudhi Firmansyah Surapati
  5. Hadiri Musrenbang, Ketua DPRD Pastikan Usulan Warga Diakomodir

    access_time23-04-2025 remove_red_eye1232 personFakhrizal Fakhri
KONTAK KAMI

Jl. Medan Merdeka Selatan 8-9 Blok F Lt. II Jakarta
local_phone +62 21 3822356
email redaksi@beritajakarta.id

TAUTAN LAINNYA
Tentang Kami | Sitemap | Infografis

© copyright 2001 - 2025 All Rights Reserved

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik