You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Puluhan Seniman Buat Lambang Garuda Raksasa Gunakan 1,5 Ton Kacang Tanah
.
photo Nurito - Beritajakarta.id

Puluhan Seniman Buat Replika Garuda Pancasila Raksasa

Berbagai cara dilakukan dalam memperingati HUT ke-74 Republik Indonesia. Seperti yang dilakukan puluhan seniman yang menciptakan replika lambang negara Garuda Pancasila berukuran raksasa.

Replika ini rencananya nanti malam kita pasang di Plaza Tugu Api,

Nantinya, replika Garuda Pancasila seberat 1,5 ton tersebut akan dipasang di Plaza Tugu Api Taman Mini Indonesia Indah (TMII).

Lomba Pelajar Ramaikan Wisata Kantor Wali Kota

"Replika lambang Garuda Pancasila berbahan dasar kacang tanah, 140 lembar triplek dengan ketebalan 7 inci dan dikerjakan sejak Jumat (9/8) lalu dan ditargetkan rampung pada malam nanti," ujar Suprayogi (57), penggagas dan salah seorang seniman pembuat replika Garuda Pancasila, Jumat (16/8).

Ia menjelaskan, tinggi replika itu mencapai 17 meter dengan lebar 16 meter.

"Harapannya, para pelajar dan seluruh masyarakat semakin paham serta mengerti arti serta filosofi burung Garuda ini," katanya.

Sementara, Plh Direktur Penelitian, Pengembangan dan Budaya TMII, Sigit Gunardjo menambahkan, pihaknya memfasilitasi pembuatan dan pemasangan replika Garuda Pancasila ini, karena TMII merupakan pusat kebudayaan yang ada di Jakarta.

"Replika ini rencananya nanti malam kita pasang di Plaza Tugu Api hingga 31 Agustus mendatang," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Transjakarta Gelar Festival Health and Beauty di Halte CSW

    access_time09-05-2024 remove_red_eye3995 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. 106 Warga RW 06 Pengadegan Manfaatkan Layanan Jemput Bola Adminduk

    access_time09-05-2024 remove_red_eye3506 personTiyo Surya Sakti
  3. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Sejumlah Wilayah di Jakarta Hari Ini

    access_time09-05-2024 remove_red_eye3354 personAnita Karyati
  4. Kebakaran di Kelurahan Tengah Dipicu Arus Pendek Listrik

    access_time09-05-2024 remove_red_eye3273 personNurito
  5. Warga Apresiasi Penataan Kawasan di Kelurahan Petamburan

    access_time09-05-2024 remove_red_eye3269 personBudhi Firmansyah Surapati
KONTAK KAMI

Jl. Medan Merdeka Selatan 8-9 Blok F Lt. II Jakarta
local_phone +62 21 3822356
email redaksi@beritajakarta.id

TAUTAN LAINNYA
Tentang Kami | Sitemap | Infografis

© copyright 2001 - 2024 All Rights Reserved