You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
       Pertama di Indonesia Sea World & Ocean Dream Samudra Berhasil Budidayakan Ubur-Ubur
.
photo Wuri Setyaningsih - Beritajakarta.id

Sea World Ancol Berhasil Kembang Biak Ubur-ubur

Sea World Ancol menjadi tempat wisata pertama di Indonesia yang berhasil mengembangbiakan ubur-ubur.  Hal ini, sejalan dengan misi mereka sebagai destinasi wisata yang mengedepankan edukasi, hiburan dan konservasi.

Sejalan dengan misi Sea World yang mengemban edukasi, hiburan dan konservasi.

Vice President Sea World & Ocean Dream Samudra Ancol, Rika Sudranto mengatakan, sejak 2018 lalu pihaknya telah mendirikan laboratorium khusus untuk memantau perkembangan ubur-ubur. Melalui teknik kultur, ubur-ubur dapat dikembangbiakan dengan sistem dan metode yang unik.

"Sejalan dengan misi Sea World yang mengemban edukasi, hiburan dan konservasi. Kehadiaran program ini melengkapi fungsi Sea World Ancol dalam bidang konservasi," tuturnya, Kamis (19/9).

Sea World Ancol Gelar Geladi Resik Pengibaran Bendera di Dalam Air

Dia berharap, kehadiran laboratorium budidaya ubur-ubur ini bisa menjadi sarana pembelajaran, pusat penelitian dan konservasi yang mampu memberikan informasi terlengkap seputar ubur-ubur di Indonesia.

"Sebelum budidaya ubur-ubur kami telah melalukan budidaya terhadap biota laut lumba-lumba jenis hidung botol, dan itu juga berhasil," tutupnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Kolaborasi Transjakarta - Telkomsel Tingkatkan Pelayanan bagi Pelanggan

    access_time19-12-2024 remove_red_eye1460 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Transjakarta Uji Coba Layanan 'Open Top Tour of Jakarta'

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1269 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Halte Simpang Pramuka dan Rawamangun Ditutup, Transjakarta Lakukan Penyesuaian Layanan

    access_time18-12-2024 remove_red_eye1067 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Kadishub Tegaskan Tidak Ada Penghapusan Layanan Transjakarta Setelah MRT Fase 2A Selesai

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1005 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Semarak Christmas Carol di Jakarta Sambut Natal

    access_time18-12-2024 remove_red_eye978 personDessy Suciati