You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Pengerjaan Dua Sumur Resapan Di Masjid Baitul Huda Kebon Kacang Mencapai 30 Persen
.
photo Agung Supriyanto - Beritajakarta.id

Pengerjaan Dua Sumur Resapan di Kelurahan Kebon Kacang Capai 30 Persen

Sejak 21 September hingga sekarang, progres pembuatan dua sumur resapan di RW 04, Masjid Baitul Huda, Kelurahan Kebon Kacang, Kecamatan Tanah Abang, Jakarta Pusat sudah mencapai 30 persen.

Selain itu, pengerjaan sumur resapan ini juga sebagai bentuk antisipasi kekeringan saat musim kemarau,

Kepala Satuan Pelaksana (Kasatpel) SDA Kecamatan Tanah Abang, Paulus Junjung mengatakan, pengerjaan kedua sumur resapan (drainase vertikal) itu sebagai antisipasi genangan dan banjir.

Pembuatan Dua Sumur Resapan Di Jalan Pejompongan Mencapai 90 persen

"Selain itu, pengerjaan sumur resapan ini juga sebagai bentuk antisipasi kekeringan saat musim kemarau," ujarnya, Kamis (26/9).

Dijelaskan Junjung, untuk mengerjakan kedua sumur resapan tersebut pihaknya mengerahkan sebanyak delapan petugas. Masing-masing sumur dibuat sedalam 2,5 meter dengan diameter satu meter.

"Kami menargetkan pembuatan sumur resapan itu rampung pekan depan," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2248 personTiyo Surya Sakti
  2. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1263 personTiyo Surya Sakti
  3. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1220 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. DPRD-Kanwil Kemenag DKI Bahas Sekolah Madrasah Gratis

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1073 personDessy Suciati
  5. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye995 personDessy Suciati