You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Pemkot Jakut akan Inventarisir P3RS Rusunami dan Apartemen
.
photo Rudi Hermawan - Beritajakarta.id

21 Rumah di Grogol Petamburan akan Dibangun Septic Tank

Pemerintah Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Barat akan membangun septic tank di 21 rumah di Jalan Sekretaris, RT 15/07, Tanjung Duren Utara, Grogol Petamburan.

Hari ini baru mulai pemasangan di tiga titik untuk tiga rumah

Camat Grogol Petamburan, Didit Sumaryanta mengatakan, di RT 15 tercatat ada 21 rumah yang belum memiliki septic tank. Tahap pertama, pembangunan septic tank akan dipusatkan di tiga rumah terlebih dahulu. 

Septic Tank Komunal akan Dibuat di Cempaka Putih Timur

"Hari ini baru mulai pembangunan di tiga rumah. Pemasangan dan tangki dari Sudin SDA Jakarta Barat," ujarnya, Rabu (9/10).

Ia menambahkan, pembangunan septic tank ini dilakukan gratis dan bertahap. Ditargetkan, pembangunan septic tank selesai akhir Oktober.

"Perkiraan dua minggu selesai," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Kelurahan Duren Sawit dan Pondok Bambu Deklarasikan STBM

    access_time03-05-2024 remove_red_eye4859 personNurito
  2. Personel Gabungan Tangani Ceceran Oli di Jl I Gusti Ngurah Rai

    access_time30-04-2024 remove_red_eye4216 personNurito
  3. Kelurahan Rawa Terate Gandeng CSR Tangani DBD

    access_time30-04-2024 remove_red_eye2860 personNurito
  4. 60 Warga Manfaatkan Layanan Jemput Bola Pembuatan NIB

    access_time01-05-2024 remove_red_eye2809 personTiyo Surya Sakti
  5. Sekda DKI Buka Kick Off Inventarisasi Barang Milik Daerah 2024

    access_time30-04-2024 remove_red_eye2705 personFolmer