You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Pintu Masuk Stasiun MRT Benhil Dibuka Kembali
.
photo doc - Beritajakarta.id

Pintu Masuk Stasiun MRT Benhil Dibuka Kembali

Dalam memberikan pelayanan, kami mengedepankan aspek keselamatan, keamanan dan kenyamanan penumpang

Setelah ditutup sementara, Minggu (20/10) kemarin, pintu masuk Stasiun MRT Bendungan Hilir yang berada di depan Intiland Tower, kembali dibuka, Senin (21/10).

MRT Jakarta Sediakan Go-Ride Instan di Transit Plaza Lebak Bulus

Corporate Secretary Division Head MRT Jakarta, Muhamad Kamaluddin mengatakan, pihaknya sempat melakukan penutupan sementara jalur pintu masuk stasiun tersebut untuk.

"Hari ini sudah berjalan normal dan dibuka kembali sesuai jam operasional," ujarnya, Senin (221/10).

Dijelaskan Kamaluddin, pintu masuk Stasiun MRT Bendungan Hilir yang ditutup hanya pada satu titik yaitu, di depan Gedung Intiland Tower. Sedangkan pintu masuk yang berada di depan Gedung Sampoerna Strategic dan sisi Bendungan Hilir tetap dibuka normal.

"Dalam memberikan pelayanan, kami mengedepankan aspek keselamatan, keamanan dan kenyamanan penumpang," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI Kembali Raih Penghargaan dari Kemendag

    access_time18-11-2024 remove_red_eye3661 personFolmer
  2. Camat Duren Sawit Sosialisasikan Pilkada di KBT

    access_time16-11-2024 remove_red_eye1062 personNurito
  3. Derai Hujan Masih Membasahi Jakarta Hari Ini

    access_time17-11-2024 remove_red_eye907 personTiyo Surya Sakti
  4. Pj Gubernur Teguh Pastikan Jakarta Aman, Stabil dan Terkendali

    access_time20-11-2024 remove_red_eye906 personFolmer
  5. Hujan Ringan Basahi Jakarta di Akhir Pekan

    access_time16-11-2024 remove_red_eye874 personNurito