You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Pendaftaran Tidung Aquathlon 2019 Mulai Dibuka Hari Ini
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Pendaftaran Tidung Aquathlon 2019 Dibuka Hari Ini

Pendaftaran Tidung Aquathlon 2019 yang akan digelar Sudin Pariwisata dan Kebudayaan (Sudin Parbud) Kepulauan Seribu, 23-24 November 2019, pendaftarannya mulai dibuka hari ini.

Pendaftaran gratis dan terbuka untuk umum dengan syarat pernah mengikuti kejuaraan Aquathlon atau sejenis,

Kepala Sudin Parbud Kepulauan Seribu, Cucu Ahmad Kurnia mengatakan, calon peserta bisa mendaftar secara online di alamat email, tidungaquathlon2019@gmail.com.

Sudin Parbud Kepulauan Seribu Bakal Gelar Lomba Olahraga Air

"Pendaftaran gratis dan terbuka untuk umum dengan syarat pernah mengikuti kejuaraan Aquathlon atau sejenis," ujar Cucu, Senin (4/11).

Menurutnya, para peserta nanti akan mendapatkan sejumlah fasilitas seperti akomodasi, kapal (transportasi Marina Ancol - Pulau Tidung PP), gala dinner dan t-shirt.

Tidung Aquathlon 2019 akan melombakan renang berjarak 770 meter dengan dilanjutkan lomba lari sejauh 10 K dengan rute yang telah disiapkan panitia.

"Kita targetkan sebanyak 200 peserta dan berharap ini bisa menjadi ajang promosi pariwisata di Kepulauan Seribu," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pj Gubernur Teguh Pastikan Jakarta Aman, Stabil dan Terkendali

    access_time20-11-2024 remove_red_eye1080 personFolmer
  2. Buka 35.000 Lowongan Kerja, Pj Gubernur Teguh Resmikan Jaknaker Expo 2024

    access_time21-11-2024 remove_red_eye1053 personFolmer
  3. Personel Gabungan Turunkan APK Pilkada di Jaktim

    access_time24-11-2024 remove_red_eye1033 personNurito
  4. PT JIEP Tanam 2.400 Bibit Pohon Asoka

    access_time23-11-2024 remove_red_eye930 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Jakarta Hari Ini Berawan Hingga Diguyur Hujan

    access_time23-11-2024 remove_red_eye918 personTiyo Surya Sakti
KONTAK KAMI

Jl. Medan Merdeka Selatan 8-9 Blok F Lt. II Jakarta
local_phone +62 21 3822356
email redaksi@beritajakarta.id

TAUTAN LAINNYA
Tentang Kami | Sitemap | Infografis

© copyright 2001 - 2024 All Rights Reserved