You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Antisipasi Genangan, Kebayoran Lama Siagakan 554 PPSU dan 50 SDA untuk Bersihkan Saluran Air dan Tal
.
photo Rezki Apriliya Iskandar - Beritajakarta.id

Kecamatan Kebayoran Lama Siap Antisipasi Genangan

Kecamatan Kebayoran Lama mengerahkan ratusan petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) dan Satuan Pelaksana Sumber Daya Air (Satpel SDA) untuk mengantisipasi genangan dan banjir selama musim penghujan

Insya Allah kami siap hadapi musim hujan

"PPSU kami ada 554 orang dari enam kelurahan dan Satpel SDA ada 50 orang. Mereka kita kerahkan," ujar Aroman, Camat Kebayoran Lama, Jumat (15/11).

Ia menyebutkan, para personel tersebut dikerahkan untuk membersihkan saluran dan tali air agar aliran air mengalir lancar saat datang hujan.

Kecamatan Pesanggrahan Aktifkan Sistem Piket Selama Musim Hujan

"Wilayah kita dilewati Kali Pesanggrahan dan Kali Grogol yang ketika hujan sering timbul genangan," katanya.

Menurut Aroman, pembersihan saluran dan tali air juga rutin dilaksanakan saat kegiatan kerja bakti dan Pemberantasan Sarang Nyamuk (PSN) di setiap kelurahan.

"Insya Allah kami siap hadapi musim hujan. Kita akan alirkan air sebaik-baiknya," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4306 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1845 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1754 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1651 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1625 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik