You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
PAL Jaya Tahun Depan Pasang Pipa Bangun Pipa Sekunder di Zona Nol
.
photo Wuri Setyaningsih - Beritajakarta.id

PD PAL Jaya Bakal Bangun Pipa Sekunder di Zone Nol

PD Pengelolaan Air Limbah (PAL Jaya) pada tahun depan akan mulai membangun perpipaan sekunder di zona nol. Pembangunan dilakukan setelah pemasangan pipa induk rampung.

Pipa induk saja tidak cukup,  makanya kita buat pipa retikulasi. 

Direktur Utama PD PAL Jaya, Subekti mengatakan, pipa sekunder memiliki tujuh paket wilayah yang dikembangka . Ketujuh paket ini telah dilakukan Detail Engineering Design (DED) dalam pekerjaanya nanti. 

"Pipa induk saja tidak cukup makanya kita buat pipa retikulasi. Dalam DED penambahan panjang perpipaan dari induk ke pelanggan mencapai 15 kilometer dengan nilai investasi mencapai Rp 104 miliar." katanya., Sabtu (30/11).

PD PAL Jaya Sedot Tangki Septik Warga Tebet Timur

Semua rencana tersebut, lanjutnya, sudah disiapkan dan pelaksanaan pemasanganya akan dilakukan secara bertahap.

"Setelah semua pipa terbangun pelanggan akan semakin bertambah dan instalasi IPAL di Setiabudi tidak cukup, sehingga kita akan segera membuat IPAL di Kali Krukut, yang rencananya groundbreaking pada 8 Desember mendatang," tandasnya. 

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. 30 Pohon Tabebuya Ditanam di Jalan Karet Pasar Baru Timur 2

    access_time17-01-2025 remove_red_eye1484 personBudhi Firmansyah Surapati
  2. 411.161 Wisatawan Kunjungi Kepulauan Seribu di Tahun 2024

    access_time18-01-2025 remove_red_eye1474 personAnita Karyati
  3. Petugas Padamkan Kebakaran di Mangga Besar XIII

    access_time21-01-2025 remove_red_eye1218 personBudhi Firmansyah Surapati
  4. Dinas PPAPP Perkuat Pencegahan Pelecehan Seksual di Transportasi Publik

    access_time20-01-2025 remove_red_eye1199 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Pemprov DKI Terima Hibah Dua Mobil Layanan Konseling

    access_time16-01-2025 remove_red_eye1123 personFolmer