You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Layanan Transjakarta Tetap Beroperasi Normal
.
photo Wuri Setyaningsih - Beritajakarta.id

Layanan Transjakarta Tetap Beroperasi Normal

Layanan bus Transjakarta dipastikan tetap beroperasi normal menyusul adanya ledakan yang terjadi di dalam kawasan Monas, tepatnya di seberang Kantor Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri), Gambir, Jakarta Pusat sekitar pukul 07.05 pagi tadi.

Sampai saat ini layanan tetap beroperasi normal,

Kepala Divisi Corporate Secretary PT Transportasi Jakarta (Transjakarta), Nadia Diposanjoyo menyampaikan, ledakan di kawasan Monas tak berimbas pada layanan Transjakarta yang beroperasi di sekitar lokasi kejadian.

"Sampai saat ini layanan tetap beroperasi normal," ujarnya, Selasa (3/12).

Rute Transjakarta Jalur Senayan Masih Dialihkan

Menurut Nadia, ledakan yang terjadi di kawasan Monas sudah ditangani pihak yang berwenang. Karena itu penumpang tetap bisa beraktivitas dengan nyaman menggunakan moda transportasi Transjakarta.

"Pelanggan setia Transjakarta dapat beraktivitas normal seperti biasa. Namun diimbau untuk terus berhati-hati," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4124 personNurito
  2. Sudin Tamhut Jaktim Tambah Pengamanan dan Sarpras di Taman Mahoni

    access_time11-04-2025 remove_red_eye2798 personNurito
  3. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1789 personFakhrizal Fakhri
  4. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1582 personFakhrizal Fakhri
  5. Program Kampung Iklim Bakal Diimplementasikan di RW 01 Pondok Bambu

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1445 personNurito

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik