You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Kecamatan Kembangan Salurkan Bantuan ke Wilayah Terdampak Banjir
.
photo Rudi Hermawan - Beritajakarta.id

11 RW Terdampak Banjir di Kembangan Utara Dapat Bantuan

Kecamatan Kembangan, Jakarta Barat hari ini mendistribusikan berbagai bantuan ke sejumlah RW yang terdampak banjir di Kelurahan Kembangan Utara. Bantuan yang disalurkan berupa uang tunai dan kebutuhan lainnya.

Bantuan yang kami berikan bukan barang-barang kedaluwarsa,

Camat Kembangan, Joko Mulyono mengatakan, bantuan dari berbagai pihak ini disalurkan kepada 11 pengurus RW di Kembangan Utara yang terdampak banjir paling parah.

"Bantuan yang kami berikan bukan barang-barang kedaluwarsa," ujarnya, Selasa (21/1).

Warga Terdampak Banjir di Jakbar Terima 2.109 Dokumen Kependudukan

Joko menyebutkan, bantuan yang diberikan berupa uang tunai Rp 9.560.000, 55 dus mi instan, 11 dus snack, 44 popok bayi, 55 selimut, 55 matras, 11 dus air mineral dan lima dus susu.

"Kami tidak berharap ada banjir lagi. Uang tunai yang diberikan di setiap RW berbeda dari Rp 850 hingga Rp 950 ribu, tergantung kondisi di lapangan," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pj Gubernur Teguh Pastikan Jakarta Aman, Stabil dan Terkendali

    access_time20-11-2024 remove_red_eye1096 personFolmer
  2. Buka 35.000 Lowongan Kerja, Pj Gubernur Teguh Resmikan Jaknaker Expo 2024

    access_time21-11-2024 remove_red_eye1070 personFolmer
  3. Personel Gabungan Turunkan APK Pilkada di Jaktim

    access_time24-11-2024 remove_red_eye1049 personNurito
  4. Jakarta Hari Ini Berawan Hingga Diguyur Hujan

    access_time23-11-2024 remove_red_eye961 personTiyo Surya Sakti
  5. PT JIEP Tanam 2.400 Bibit Pohon Asoka

    access_time23-11-2024 remove_red_eye946 personAldi Geri Lumban Tobing