You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Posko Banjir Kelurahan Cawang Tetap Disiagakan
.
photo Nurito - Beritajakarta.id

Posko Banjir Kelurahan Cawang Tetap Disiagakan

Kelurahan Cawang, Kramat Jati, Jakarta Timur, hingga kini masih membuka posko banjir yang berada di areal parkir kantor kelurahan. Posko tersebut dijaga oleh 15 personel dari unsur Satpol PP, PJLP, petugas PPSU, staf kelurahan hingga kader TP PKK.

Posko banjir ini dilengkapi berbagai fasilitas dan sarana penunjang,

Lurah Cawang, Didik Diarjo mengatakan, setiap hari ada 15 personel yang siaga di posko banjir tersebut.

"Posko banjir ini dilengkapi berbagai fasilitas dan sarana penunjang seperti, papan tulis, meja dan kursi, pompa mobile, pelampung, serta perahu karet," ujar Didik, Senin (27/1).

Genangan di Tiga RW Petogogan Surut

Ditambahkan Didik, saat ini ada enam RW di wilayahnya yang menjadi daerah rawan banjir kiriman. Yakni, RW 01, 02, 03, 05, 08 dan 12 yang lokasinya berada di bantaran Kali Ciliwung.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Siapkan Pendaftaran Online PJLP, Pelamar Diimbau Tidak Datang ke Balai Kota

    access_time22-04-2025 remove_red_eye16233 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Dibuka Dua Gelombang, Rekrutmen Petugas PPSU Bisa di Kelurahan-Kecamatan

    access_time22-04-2025 remove_red_eye3443 personFakhrizal Fakhri
  3. Pramono Imbau Warga Daftar PPSU dan Damkar Melalui Kelurahan

    access_time23-04-2025 remove_red_eye1528 personFakhrizal Fakhri
  4. Anggota DPRD DKI Brando Susanto Tutup Usia

    access_time27-04-2025 remove_red_eye1486 personBudhi Firmansyah Surapati
  5. Hadiri Musrenbang, Ketua DPRD Pastikan Usulan Warga Diakomodir

    access_time23-04-2025 remove_red_eye1232 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik