You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Musrenbang Kelurahan Kebon Baru Bahas 127 Usulan
.
photo Mustaqim Amna - Beritajakarta.id

Ada 127 Usulan Dibahas dalam Musrenbang Kelurahan Kebon Baru

Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Kelurahan Kebon Baru, Tebet, Jakarta Selatan membahas 127 usulan yang berasal dari 14 RW di wilayahnya.

Usulan non fisik warga membutuhkan pelatihan keterampilan kerja,

Usulan masih didominasi kegiatan fisik berupa infrastruktur permukiman.

"Di antaranya, perbaikan dan pemeliharaan saluran 32 usulan, pemasangan cermin lalin 21 usulan, serta pembangunan dan peningkatan pencahayaan kota sebanyak 17 usulan," ujar Fadhilah Nursehati, Lurah Kebon Baru, Kamis (30/1).

143 Usulan Dibahas di Musrenbang Kelurahan Palmerah

Ia menjelaskan usulan fisik berupa pembuatan maupun perbaikan saluran air sangat dibutuhkan, sebab beberapa RW di Kebon Baru kerap dilanda banjir saat musim hujan.

"Usulan non fisik warga membutuhkan pelatihan keterampilan kerja, keterampilan mengemudi, serta usulan yang baru diajukan yakni pelatihan juru sembelih halal," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Tiga ASN Berprestasi Pemprov DKI Terima Penghargaan dari Gubernur

    access_time07-05-2025 remove_red_eye4493 personDessy Suciati
  2. Rano Ajak PPSU dan Petugas Gulkarmat Nobar Film

    access_time08-05-2025 remove_red_eye1351 personBudhi Firmansyah Surapati
  3. Pemprov DKI-Kabupaten Karawang Perkuat Kerja Sama Pangan

    access_time06-05-2025 remove_red_eye1295 personDessy Suciati
  4. Jakarta Diproyeksikan Jadi Kota Tujuan Wisata Olahraga

    access_time04-05-2025 remove_red_eye1290 personFakhrizal Fakhri
  5. Dilantik Jadi Kadiskominfotik, Budi Awaluddin Naik Transjakarta ke Balai Kota

    access_time07-05-2025 remove_red_eye1256 personFolmer

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik