You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Lalu Lintas di Underpass Kemayoran Kembali Normal
.
photo Bimo Setiyadi - Beritajakarta.id

Lalu Lintas di Underpass Kemayoran Kembali Normal

Setelah genangan surut Senin (3/2) malam, hari ini Jalan Convair Underpass Kemayoran sudah bisa dilalui oleh kendaraan bermotor. Petugas Satpel Perhubungan Kecamatan Kemayoran memantau kondisi lalu lintas di sekitar lokasi.

Semua sudah bersih dan bisa dilintasi dengan normal

"Semua sudah bersih dan bisa dilintasi dengan normal," kata Togatorop, Kasatpel Perhubungan Kecamatan Kemayoran, Selasa (4/2).

Genangan di Underpass Kemayoran Diprediksi Surut Malam Nanti

Togatorop mengatakan, personelnya sudah ada yang ditempatkan di lokasi pagi ini untuk memantau lalu lintas. Meskipun turun hujan ringan, namun underpass masih aman dari genangan.

"Ada empat petugas satpel Dishub. dua sisi selatan dan dua di sisi utara yang berjaga," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1238 personTiyo Surya Sakti
  2. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1187 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. DPRD-Kanwil Kemenag DKI Bahas Sekolah Madrasah Gratis

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1041 personDessy Suciati
  4. Buka POR DWP DKI 2024, Pj Gubernur Teguh Harapkan Olahraga Jadi Budaya Hidup Sehat

    access_time30-10-2024 remove_red_eye940 personTiyo Surya Sakti
  5. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye940 personDessy Suciati