You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Dewan Dorong Dinas Kebudayaan DKI Perbanyak Event Budaya
.
photo Adriana Megawati - Beritajakarta.id

DPRD Dorong Dinas Kebudayaan Perbanyak Event Budaya

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) DKI Jakarta mendorong Dinas Kebudayaan memperbanyak event budaya di Ibukota. Hal ini dilakukan agar kebudayaan bisa tetap lestari di tengah perkembangan zaman.

Kita dorong agar perbanyak event budaya

Ketua Komisi E DPRD DKI Jakarta, Iman Satria mengatakan, event budaya perlu dirutinkan agar pelestarian kebudayaan di Jakarta dapat meningkat dari tahun ke tahun.

"Kita dorong agar perbanyak event budaya. Budaya itu jangan sampai hilang. Karena budaya itu tidak ada batasannya," ujarnya, Selasa (4/2).

Pemprov Didorong Terus Perbanyak Taman di Ibukota

Menanggapi hal ini, Kepala Dinas Kebudayaan DKI Jakarta, Iwan Henry Wardhana menjelaskan, tahun 2020 ini, pihaknya akan menggelar lima event kebudayaan yang dimulai dari Juni hingga Desember.  Lima event tersebut terdiri dari Festival Bedug, Festival Pencak Silat, Festival Teater Pelajar dan Anak, Festival Pawai Lintas Budaya dan Festival Teater.

"Tahun depan kita akan perbanyak event lagi untuk melestarikan budaya di Jakarta," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI akan Rekrut Tenaga PPSU Kelurahan

    access_time09-04-2025 remove_red_eye9047 personBudhi Firmansyah Surapati
  2. Sudin Tamhut Jaktim Tambah Pengamanan dan Sarpras di Taman Mahoni

    access_time11-04-2025 remove_red_eye2767 personNurito
  3. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1727 personFakhrizal Fakhri
  4. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1543 personFakhrizal Fakhri
  5. Program Kampung Iklim Bakal Diimplementasikan di RW 01 Pondok Bambu

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1404 personNurito

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik