You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Warga Cililitan Ikuti Sosialisasi Pengembangan Kewirausahaan Terpadu
.
photo Nurito - Beritajakarta.id

Warga Cililitan Ikuti Sosialisasi Pengembangan Kewirausahaan Terpadu

Kelurahan Cililitan, Kramat Jati, Jakarta Timur, menggelar sosialisasi Pengembangan Kewirausahaan Terpadu (PKT), Selasa (18/2). Kegiatan yang dibuka Kabag Perekonomian Pemkot Jakarta Timur, Yeni Asnita, diikuti 54 peserta.

Sosialisasi dilakukan agar peserta nantinya menyampaikan ke masyarakat secara luas,

Program PKT merupakan Kegiatan Strategis Daerah (KSD) dan setiap kelurahan wajib menjalankannya.

"Sosialisasi dilakukan agar peserta nantinya menyampaikan ke masyarakat secara luas. Bahwa kita akan menggelar pengembangan kewirausahaan terpadu. Masyarakat boleh memilih salah satu jenis pelatihan sesuai dengan yang diminatinya," ujar Yeni, Selasa (18/2).

12.400 Jakpreneur di Jaksel akan Diberdayakan Tahun Ini

Lurah Cililitan, Agung Budi Santoso memambahkan, peserta pelatihan sebanyak 54 orang. Mereka merupakan para ketua RT/RW, LMK dan kader PKK. Bahkan warga yang sudah memiliki usaha juga diundang dalam sosialisasi tersebut.

"Dengan sosialisasi ini diharapkan warga yang akan berwirausaha mengikuti pelatihan. Nantinya mereka dibantu untuk mengurus perizinan hingga bantuan permodalan," tandas Agung.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Bank DKI Raih Penghargaan Indonesia Best CSR Award 2024

    access_time08-05-2024 remove_red_eye5568 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Pekan Imunisasi Dunia Digelar di RPTRA Susukan Ceria

    access_time08-05-2024 remove_red_eye4724 personNurito
  3. Transjakarta Gelar Festival Health and Beauty di Halte CSW

    access_time09-05-2024 remove_red_eye3888 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Juru Parkir Liar di Minimarket Bakal Ditertibkan

    access_time08-05-2024 remove_red_eye3852 personBudhi Firmansyah Surapati
  5. BBPOM DKI Gelar Pelatihan Fasilitator Pasar

    access_time08-05-2024 remove_red_eye3749 personFolmer